Halaman

1.18.2010

ATI Radeon 5670 Sokong Game Kualitas HD


Para pengguna komputer, khususnya gamers, yang menginginkan kartu grafis yang mendukung gambar berkualitas seperti high definition (HD), akan dijawab oleh AMD. Produsen hardware itu mengumumkan kehadiran kartu grafisnya yang diberi nama ATI Radeon HD 5670.

ATI Radeon HD 5670 merupakan line up kartu grafis dari generasi yang mendukung Microsoft Direct 11 yang biasanya digunakan untuk bermain game tingkat tinggi. Dengan menggunakan teknologi Eyefinity, kartu grafis ini akan superior memaksimalkan kualitas gambar di komputer, yang biasanya dibutuhkan untuk para penggila gamers.

Kartu grafis ATI Radeon HD 5670 menghadirkan kekuatan komputasi hingga 620 GigaFLOPS dan memori GDDR5, yang merupakan performa gaming luar biasa untuk harga di bawah USD 100 dalam game-game DirectX 11.

Selain itu, teknologi ATI Stream mempercepat proses transcoding video dan meningkatkan performa video playback dengan aplikasi-aplikasi seperti Adobe Flash, dan membantu menghadirkan kemampuan video dengan kualitas visual yang lebih baik dalam hal ketajaman dan kejernihan gambar.

"AMD menantap keberhasilan dalam melakukan pengapakan dua juta kartu grafis DirectX11, dan kini AMD bersiap melakukan ekspansi di semua pasar PC DirectX 11. Kehadiran ATI Radeon HD 5670 ini mengindikasikan komitmen untuk menguasai pasar kartu grafis Direct 11," jelas Matt Skynner, Vice President and General manager AMD Graphics Group, seperti yang dilansir Hardware Zone, Senin (18/1/2010).

"Dengan kombinasi kesuksesan ATI Radeon HD 5970, ATI Radeon HD 5800 series dan ATI Radeon HD 5700 series, juga semakin memperkuat kalau teknologi ATI Eyefinity sangat dinikmati oleh para gamers," tambahnya.

ARTIKEL TERKAIT

0 orang berkomentar on "ATI Radeon 5670 Sokong Game Kualitas HD"

:)) :)] ;)) ;;) :D ;)

Add a comment and Join the discussion

 
Semua file yang ada di InternetTeknologi.Com merupakan hasil mirror link dari berbagai macam server hosting, seperti Rapidshare atau Hotfile. InternetTeknologi.Com hanya men-sharingkannya ke semua orang. Jangan lupa untuk membaca Disclaimer sebelum mendownload dan Downloadlah dengan resiko dan tanggung jawab anda sendiri =).

All files in InternetTeknologi.Com are result of Mirror link from many hosting server, such as Rapidshare or Hotfile. InternetTeknologi.Com just share it to everyone. Don't forget to read the Disclaimer first before downloading, and please download with your own risks and responsibilities =)

Copyright © www.InternetTeknologi.Com Trusted From 2009 - Until 2011 (Now) Do Not Copy Paste Without Give a Link To This Site, www.InternetTeknologi.Com Is Protected by The International Internet World Wide Web [www] Law www.InternetTeknologi.Com ALL RIGHTS RESERVED