Halaman

2.08.2010

Samsung Tak Sabar Rilis Laptop Transparan


Samsung melakukan sebuah terobosan dengan merilis laptop dengan layar AMOLED yang tembus pandang. Diperkenalkan di CES 2010, laptop transparan ini akan dijual mulai tahun depan.

"Kami mempunyai laboratorium di Seoul, Korea Selatan, yang bekerja untuk menghadirkan laptop dengan bahan yang membuatnya tembus pandang," terang Samsung Electronics America Reid Sullivan yang dikutip dari PlusPlasticElectronic, Senin (8/2/2010).

"Segera, di masa depan kami akan mewujudkan produk audio-visual dengan teknologi ini. Kami ingin menjadi yang pertama di pasar," tambahnya.

Selain itu, laptop Samsung juga menggunakan teknologi IceTouch sebuah pemutar MP3 dengan layar transparan selebar dua inci. Pengguna dapat mengontrol MP3 tersebut dengan mengetok layar, sementara tampilan video terus berlangsung di layar depan.

Samsung mengatakan, layar 14 inci tersebut adalah purwarupa panel AMOLED transparan terlebar yang pertama kali ada. Teknologi tersebut masih dalam tahap pengembangan.

ARTIKEL TERKAIT

0 orang berkomentar on "Samsung Tak Sabar Rilis Laptop Transparan"

:)) :)] ;)) ;;) :D ;)

Add a comment and Join the discussion

 
Semua file yang ada di InternetTeknologi.Com merupakan hasil mirror link dari berbagai macam server hosting, seperti Rapidshare atau Hotfile. InternetTeknologi.Com hanya men-sharingkannya ke semua orang. Jangan lupa untuk membaca Disclaimer sebelum mendownload dan Downloadlah dengan resiko dan tanggung jawab anda sendiri =).

All files in InternetTeknologi.Com are result of Mirror link from many hosting server, such as Rapidshare or Hotfile. InternetTeknologi.Com just share it to everyone. Don't forget to read the Disclaimer first before downloading, and please download with your own risks and responsibilities =)

Copyright © www.InternetTeknologi.Com Trusted From 2009 - Until 2011 (Now) Do Not Copy Paste Without Give a Link To This Site, www.InternetTeknologi.Com Is Protected by The International Internet World Wide Web [www] Law www.InternetTeknologi.Com ALL RIGHTS RESERVED