Halaman

7.17.2010

Apel 'Daging' Merah Pertama di Dunia Ditemukan


Sebuah perusahaan agrobisnis Inggris bernama Sutton berhasil mengembangkan buah apel dengan warna merah termasuk daging buahnya padahal sebelumnya daging buah apel dikenal di dunia hanya berwarna putih.

Apel yang diberi nama Redlove ini dikembangkan sekitar 20 tahun untuk mencapai hasil dengan kualitas baik dan diklaim kaya antioksidan yang baik untuk kesehatan.

Dikutip dari OKEZONE yang dilansir Foxnews, Sabtu (17/7/2010).Saat ini pohonnya berada di Devon,Inggris.Sekitar lima tahun mendatang Apel ini akan memadati pasar buah.

Pada tahun 2009,Apel varietas unggul yang masih bisa tetap segar selama sebulan penuh bila dimasukkan kedalam lemari es dan bisa bertahan selama 14 hari jika ditempat buah berhasil dikembangkan oleh ilmuwan Australia.

Australia bisa menghemat 6 juta poundsterling setahun jika menanam apel ini karna para tak perlu banyak untuk melakukan penyemprotan hama.Apel yang diberi nama kode RS103-130 juga dikembangkan sekitar 20 tahun.

ARTIKEL TERKAIT

2 orang berkomentar on "Apel 'Daging' Merah Pertama di Dunia Ditemukan"

Response By  Anonim - 8/01/2010 11:51 PM


wow, unik banget :)

Response By  Start Sharing Not Selling - 8/31/2010 6:58 PM


kapan lembaga pertanian kita kayk gitu ya bikin penelitian yang bermanfaat...

:)) :)] ;)) ;;) :D ;)

Add a comment and Join the discussion

 
Semua file yang ada di InternetTeknologi.Com merupakan hasil mirror link dari berbagai macam server hosting, seperti Rapidshare atau Hotfile. InternetTeknologi.Com hanya men-sharingkannya ke semua orang. Jangan lupa untuk membaca Disclaimer sebelum mendownload dan Downloadlah dengan resiko dan tanggung jawab anda sendiri =).

All files in InternetTeknologi.Com are result of Mirror link from many hosting server, such as Rapidshare or Hotfile. InternetTeknologi.Com just share it to everyone. Don't forget to read the Disclaimer first before downloading, and please download with your own risks and responsibilities =)

Copyright © www.InternetTeknologi.Com Trusted From 2009 - Until 2011 (Now) Do Not Copy Paste Without Give a Link To This Site, www.InternetTeknologi.Com Is Protected by The International Internet World Wide Web [www] Law www.InternetTeknologi.Com ALL RIGHTS RESERVED